HIDUP CERDAS TANPA NARKOBA
Narkoba adalah singkatan dari Narkotika dan obat/bahan berbahaya. Narkoba merupakan musuh kita bersama yang harus diperangi. Pengguna narkoba tidak memandang usia, baik tua maupun muda bisa menjadi pengguna narkoba, Negara telah mengatur tentang Narkotika yang tertuang pada Undang-undang Nomor 35 Tahun 2009. Oleh karena itu, Dinas Ketenagakerjaan Kota Balikpapan mengajak Sobat Naker dengan semangat bersama melawan narkoba menuju Indonesia bersih dari narkoba (Bersinar).
“Hidup Cerdas Tanpa NARKOBA”